Contoh Surat Kuasa

contoh surat kuasa

Contoh Surat Kuasa sengaja kami posting untuk kalian yang ingin mengetahui tentang Contoh Surat Lamaran Kerja yang sudah terdaftar dengan salah satu Contoh Surat Lamaran Kerja CPNS atau di perusahan2 tempat kerja kalian, dan langsung saja kalian simak contoh surat kuasa di bawah ini.





Yang bertanda tangan di bawah ini

Nama : ( nama pemberi kuasa)
Pekerjaan : (pekerjaan pemberi kuasa)
Alamat : (alamat pemberi kuasa)

Dalam hal ini bertindak atas jabatanya tersebut berdasarkan ( sk pengangkatan) dengan demikian sah mewakili ( organisasi, perusahaan), menerangkan bahwa dengan ini memberi kuasa kepada :

(daftar nama lengkap yang diberikan kuasa )

untuk dan atas nama Pemberi Kuasa dengan demikian mewakili (sebutkan untuk hal apa kuasa tersebut diberikan dan untuk tujuan apa)

Demikian surat kuasa ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya.


September,_________2011

Penerima Kuasa Pemberi Kuasa



(______________) (_______________)



diantaranya :

1. contoh surat kuasa tanah
2. contoh surat kuasa hukum
3. contoh surat kuasa khusus
4. contoh surat kuasa jual beli
5. contoh surat kuasa umum
6. contoh surat kuasa penggugat
7. contoh surat kuasa bank
8. contoh surat kuasa pribadi
9. contoh surat kuasa pengambilan uang
10. contoh surat kuasa pengambilan dokumen
11. contoh surat kuasa pengambilan uang di bank
12. contoh surat kuasa pengambilan
13. contoh surat kuasa pengambilan barang
14. contoh surat kuasa substitusi
15. contoh surat kuasa penagihan hutang
17. contoh surat kuasa pengambilan bpkb
18. contoh surat kuasa pengambilan gaji
19. contoh surat kuasa perceraian
20. contoh pencabutan surat kuasa
21. contoh surat kuasa ahli waris
31. contoh surat kuasa menjual
32. contoh surat kuasa jual beli tanah
33. contoh surat kuasa menjual tanah
34. contoh surat kuasa khusus perdata
35. contoh surat kuasa khusus pidana

Namun pada dasarnya Surat Kuasa memiliki Kaidah Penulisan yang sama Tinggal kita aplikasikan Saja Ke Surat kuasa Yang akan kita Buat, Berikut Konsep Contoh surat kuasa yang Bisa anda jadikan Patokan dalam membuat surat Kuasa Diatas

0 komentar:

Posting Komentar